Creactor
Creactor adalah suplemen creatine buatan Muscletech. Suplemen ini sudah beberapa kali masuk sebagai nominasi suplemen creatine terbaik. Suplemen ini sudah diakui kualitas dan juga khasiatnya.
Oleh sebab itu, tak heran lagi jika suplemen ini berhasil mendapatkan rating yang cukup tinggi yaitu 9,3 dari 10 di beberapa website review suplemen luar negeri.
Memang benar bahwa Creactor bukan satu-satunya suplemen creatine yang bisa anda dapatkan di pasaran. Namun suplemen buatan Muscletech ini berhasil mengalahkan semua suplemen creatine di pasaran karena beberapa alasan.
Berikut ini adalah alasan kenapa Creactor dari Muscletech jauh lebih baik dibandingkan dengan suplemen creatine lainnya:
Berikut ini adalah beberapa kandungan yang terdapat di dalam suplemen Creactor dari Muscletech:
Cara Konsumsi:
Campurkan 1 sendok suplemen Creactor dengan 8 oz air. Suplemen ini disarankan untuk dikonsumsi maksimal 2 kali setiap hari. Konsumsi sebelum sarapan di pagi hari dan juga setelah anda selesai melakukan latihan fisik.
Komposisi Creactor :